Satlantas Polres Lamongan Giat Razia sampai Atur Arus Lalin

23 tilang lamongan 123 tilang lamonganPolantasjatim.com: Selain melakukan kegiatan rutinitas pengaturan arus lalu lintas dan membantu menyeberangkan jalan para pelajar, anggota Satlantas Polres Lamongan juga gelar razia ops Patuh Semeru 2016, Senin (23/5/2016).

Tindakan tegas pengemudi ranmor yang melakukan pelanggaran tetap diberlakukan. Dan selama berlangsung kegiatan berjalan aman, lancar dan situasi tetap kondusif. (heru)

Related Posts

Tinggalkan Balasan

5 × 4 =